24 C
id

Dandim Kulon Progo Hadiri Pembukaan MTQ DIY Ke-XXX Tahun 2024

KULON PROGO | Suarana.com -   Komandan Kodim 0731/Kulon Progo Letkol Arh Viki Herwandi, S.Sos., menghadiri Pembukaan Musabaqoh Tilawatil Al Quran (MTQ) DIY ke-XXX Tahun 2024, di Taman Budaya Kulon Progo, Sabtu (04/05/2024).
 
Pj. Bupati Kulon Progo mengucapkan selamat datang kepada seluruh Kafilah MTQ Tingkat DIY, semoga seluruh rangkaian kegiatan dapat terlaksana dengan baik dan lancar, sehingga seluruh kafilah dapat kembali dengan membawa kesuksesan dan kebahagiaan. Selamat bermusabaqah, semoga sukses, dapat meraih prestasi dan membawa keberkahan bagi semua. 
Sambutan Gubernur DIY disampaikan Asisten Bidang Pemberdayaan SDM, mengatakan bahwa penyelanggaraan MTQ merupakan upaya mendalami arti, makna dan keindahan Al Qur'an dan meningkatkan keimanan. Bukan sekedar mencari qori/qori'ah, hafidz/hafidzah tetapi sebagai media syiar Islam.  Penyelenggaraan MTQ tahun ini diharapkan dapat menjadi sarana untuk menggali memahami dan mengaplikasikan isi kandungan Al Qur'an dalam kehidupan sehari-hari, oleh sebab itu Al Qur'an harus dipelajari dan diamalkan dengan harapan generasi muda akan terbentengi dari pengaruh negatif.

Acara diakhiri dengan pemukulan bedug sebagai tanda pembukaan secara resmi MTQ XXX tahun 2024.



Reporter  : ihwan

Kami hadir di Google News
Dan jangan lupa ikuti Saluran WA
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru
Advertisement
- Advertisment -
⚠️ Peringatan Plagiarisme
Dilarang mengutip, menyalin, atau memperbanyak isi berita maupun foto dalam bentuk apa pun tanpa izin tertulis dari Redaksi. Pelanggaran terhadap hak cipta dapat dikenakan sanksi sesuai UU Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta dengan ancaman pidana penjara maksimal 10 tahun dan/atau denda hingga Rp4 miliar.

Dukung jurnalisme independen bersama Suarana.com untuk terus menghadirkan berita berkualitas.

👉 Klik di sini untuk mendukung

Jaringan Media

Suarana Suarana.com Suarana Jabar Suarana Jabar Suarana Jateng Suarana Jateng Suarana Jatim Suarana Jatim Suarana Lampung Suarana Lampung Suarana Kalbar Suarana Kalbar Suarana Aceh Suarana Aceh Suarana Pontianak Suarana Pontianak Suarana Sumsel Suarana Sumsel Suarana Sumut Suarana Sumut Lintas Indonesia Lintas Indonesia Taktis Taktis.web.id Zonix Zonix.web.id Karawang Expres Karawang Expres Fokus Kalbar Fokus Kalbar Pojok Media Pojok Media Politikanews Politikanews Gepani Gepani.web.id Borneonews Borneonews.web.id Kalbarsatu Kalbarsatu.web.id Indonesia Network Indonesia Network Kabar Negeri Kabarnegeri.web.id Karawang Bergerak Karawang Bergerak Bukafakta Bukafakta.web.id Radarkita Radarkita.web.id Inspirasi Inspirasi.web.id IIndeka Indeka.web.id Kampara Kampara.web.id Linkbisnis Linkbisnis.co.id Expose Expose.web.id Suarakotasiber Suarakotasiber Rizki Suarana RIzki Suarana Warta Nasional Warta Nasional Jejak Kasus Jejakkasus.my.id Pangkal.id Pangkal.id Suara Bangsa Suara Bangsa Jurnal Rakyat Jurnal Rakyat Fakta Plus Faktaplus.web.id Lensa Berita Lensa Berita